Timbangan Antik Episode 28
Timbangan buat dagang tempo dulu dengan motif bunga sulur. Kapasitas timbangan ini maksimal 10 Kg ini terlihat dari angka 10 Kg dibagian sisi-sisi timbangan.Timbangan dagang ini masih lengkap dengan wadah kuningan, anak timbangan sudah tidak ada .
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Radio Antik Episode 58
Radio Antik Merk philips transistor. Keadaan radio belum pernah dicoba, memakai 6 baterai 1,5V.
Cocok sebagai tambahan koleksi kolektor Radio antik
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Neon Box Jadul Episode 6
Neon Box Jamu Leo. Ukuran Neon Box ini 62cm X 31cm X 9cm. Cocok untuk tambahan koleksi bagi penggemar reklame jadul.
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Meteran Listrik Jadul Episode 1
Meteran Listrik Jadul buatan perancis. Meteran terbuat dari ebonitdan warna hitam menambah kean klasik meteran jadul ini.Cocok untuk hiasan rumah tempo dulu.
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Sekring Listrik Antik Episode 9
Sekring Antik masih lengkap dengan anak sekring bawaannya, wadah terbuat dari plat besi. Cocok untuk hiasan rumah tempo dulu.
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Televisi Antik Episode 9
Televisi antik model lemarian merk Sharp. Televisi ini pernah jaya pada era 70 sd awal 80an. Televisi ini memiliki keunikan bisa dibuka tutup seperti lemari. Televisi dalam keadaan mati/perlu diservis kayu masih utuh. Ukuran TV ini panjang110cm lb 40cm dan tinggi 90cm. TV ini cocok untuk pajangan resto atau rumah nuansa tempo dulu.
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Plakat Perijinan antik Episode 3
Plakat perusahaan antik terbuat dari seng tebal. Biasanya papan ini dipasang didepan Toko atau perusahaan. Tulisan papan ini "PERUSAHAAN TEMBAKAU & PERTANIAN SEMAR MAKMUR". Ukuran papan ini 30 cm X 40 cm. Pada sisi kiri bawah ada karat(lihat gambar)
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Keterangan : WIS PAYU/SUDAH LAKU/SOLD OUT
Langganan:
Postingan (Atom)